You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Tahun Depan, Pemprov DKI Optimalkan Pembayaran Pajak Daerah Dengan Transaksi Online
.
photo doc - Beritajakarta.id

Pemprov akan Gandeng E-Commerce dalam Pembayaran Pajak

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta akan menggandeng perusahaan-perusahaan startup untuk membantu pembayaran pajak secara online.

Mulai tahun depan, kita akan menggandeng e-commerce untuk memudahkan masyarakat dalam membayar pajak

Langkah ini dilakukan untuk mendongrak Pendapatan Asli Daerah (PAD) DKI Jakarta.

BPRD Tagih Penunggak Pajak Mobil Mewah di Kebayoran Lama

"Mulai tahun depan, kita akan menggandeng e-commerce untuk memudahkan masyarakat dalam membayar pajak," ujar Sri Haryati, Asisten Perekonomian dan Keuangan Sekda DKI Jakarta, Rabu (4/12).

Sri menyebutkan, pada 2020 mendatang, Pemprov DKI akan mulai menyesuaikan tarif beberapa jenis pajak. Bersama dengan itu juga diterapkan law enforcement kepada Wajib Pajak (WP) yang mencoba menghindar dalam memenuhi kewajibannya.

"Kita ada tim percepatan pelampauan pajak. Jadi kita sudah punya beberapa jurus peningkatan pendapatan tahun depan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. 45 Personel Gulkarmat Jaksel Berhasil Padamkan Kebakaran di Lenteng Agung

    access_time22-04-2024 remove_red_eye6045 personTiyo Surya Sakti
  2. Pasar Murah di Kelurahan Pasar Minggu Diserbu Warga

    access_time24-04-2024 remove_red_eye3144 personTiyo Surya Sakti
  3. Sembilan Kendaraan Ditindak di Kembangan

    access_time22-04-2024 remove_red_eye3057 personTP Moan Simanjuntak
  4. Pengelola Terminal Kampung Rambutan Lakukan Pembinaan Sopir Taksi Offline

    access_time22-04-2024 remove_red_eye3001 personNurito
  5. Satgas SDA Bersihkan Saluran Air di Terminal Pulogadung

    access_time25-04-2024 remove_red_eye2793 personNurito